Home » Tag Archives: larangan

Tag Archives: larangan

Minggu Lalu Dibongkar Satpol PP, Reklame Rokok di Tamansari Nongol Lagi

KOTA BANDUNG – Sebuah reklame rokok berukuran 4 x 6 meter kembali berdiri kokoh di atas trotoar persimpangan Jalan Tamansari – Jalan Cikapayang (tepatnya disamping pos polisi lalu lintas). Padahal seminggu sebelumnya, reklame yang diduga tak berizin itu sudah dibongkar oleh aparat penegak perda. Kontan ini memicu pertanyaan miring sejumlah pihak.

Read More »