Gandeng DPMD Kabupaten Cirebon untuk Sosialisasikan Bahaya Narkoba & P4GN CIREBON – Badan Koordinasi Nasional (Bakornas) Garda Mencegah Dan Mengobati (GMDM) Cirebon Raya menggelar Rapat Koordinasi pengurus dan anggota, bertempat di Markas Komando GMDM, Kec. Talun, Kab. Cirebon, Sabtu (05/10/2024). Hadir dalam kesempatan itu Ketua Pengurus GMDM Cirebon Raya, Muhammad Soleh SH. ,MH., Sekretaris, Burhanudin, Pemimpin redaksi Jabarpublisher.com, stakeholder, undangan, ...
Read More »Tag Archives: P4GN
Deteksi Dini P4GN BI Tasik Lakukan Tes Urine, Ini Hasilnya
TASIK – Sebagai langkah konkrit untuk mencegah tindak penyalahgunaan narkoba di lingkup pegawai Bank Indonesia (BI) wilayah Sulsel Badan Narkotika Kota (BNNK) Tasik lakukan tes urine bagi seluruh karyawan BI Tasik, Senin (23/10) pagi di aula lantai 2 kantor BI Tasik. Menurut Kasi P2M BNN Kota Tasik, H. Giman Sugyaman., S. Sos menuturkan, tes urine merupakan rangkaian program penanggulangan bahaya ...
Read More »BNN Tasik Sidak Tes Urine Pegawai Satpol PP dan Damkar
BNN Tasik Sidak Tes Urine Pegawai Satpol PP dan Damkar TASIK – Sebagai suatu bentuk keseriusan BNN Kota Tasikmalaya dan Instansi Pemerintah, BNN melakukan kerjasama untuk melaksanakan tes urine kepada instansi pemerintah, Rabu (20/9/2017). BNN Kota Tasikmalaya melakukan tes urine dadakan kepada 125 Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dan Pemadam Kebakaran (Damkar) Kota Tasikmalaya. Hal ini sejalan dengan program ...
Read More »Korem 051/Wkt Bersama BNK Kab. Bekasi Gelar Tes Urine Dadakan Kepada Prajuritnya
BEKASI – Korem 051/Wijayakarta melalui staf-1/Intel melaksanakan kegiatan Pencegahan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba (P4GN) pada Triwulan II TA 2017. Kegiatan P4GN ini berupa pengecekan tes urine bagi prajurit Korem 051/Wkt yang dilaksanakan usai mengikuti upacara Hari Kebangkitan Nasional, yang bertempat di lapangan apel Makorem 051/Wkt Jalan Niaga Raya Kav 1 Jababeka, Desa Pasir Sari, Kecamatan Cikarang Selatan, Kabupaten ...
Read More »