Home » Tag Archives: PKK Jabar

Tag Archives: PKK Jabar

Hari Kesatuan Gerak PKK 2024, Bey: Refleksi Peran Strategis PKK dalam Pembangunan

KOTA BANDUNG – Penjabat (Pj.) Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin menuturkan, Hari Kesatuan Gerak PKK 2024 menjadi momentum untuk merefleksikan peranan strategis PKK dalam pembangunan masyarakat, sekaligus mengurai pelbagai permasalahan terkini yang terjadi di tengah masyarakat. Menurut Bey, ada banyak tantangan yang harus dihadapi kader PKK saat ini, mulai dari stunting, kemiskinan, literasi masyarakat, pinjaman online ilegal, sampai judi online. ...

Read More »

Netty: Gizi Seimbang, Masa Depan Gemilang

BANDUNG – Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Jawa Barat, Netty Heryawan mengatakan ada sebuah kutipan yang menyebutkan “you are what you eat – kamu adalah apa yang kamu makan”. Artinya, apa yang kita makan akan berpengaruh pada bentuk komposisi kualitas kesehatan kita. “Jadi kalau kebanyakan makan seblak, maka isi badan kita ya seblak,” seloroh Netty. Untuk itu dirinya menekankan pentingnya ...

Read More »

Ini Pesan Istri Wagub Jabar untuk Pengurus PKK Cianjur yang Baru

CIANJUR – Wakil Ketua I TP PKK Provinsi Jawa Barat yang juga Wakil Ketua Dekranasda Jawa Barat R. Giselawati Mizwar melantik Ratu Elisye Irvan sebagai Ketua TP PKK dan Ketua Dekranasda Kabupaten Cianjur masa bhakti 2016-2021di Pancaniti Pendopo Kabupaten Cianjur, Jl. Siti Jenab no 31 Cianjur, Senin (23/05/16). Ratu Elisye Irvan menggantikan Rosdiana Tjejep yang Berdasarkan Surat Keputusan Nomor 08/SK/PKKProv/V/2016 dan ...

Read More »