BEKASI – Aparat Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Bekasi membongkar sedikitnya 26 bangunan ilegal milik warga yang berada di Kampung Ujung Harapan, Kelurahan Bahagia, Kecamatan Babelan, Kabupaten Bekasi, Senin (08/05) kemarin lusa. Pembongkaran dilakukan lantaran warga menduduki lahan Kementerian Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang yang dikelola oleh Perum Jasa Tirta (PJT) II. Kepala Satpol PP Kabupaten Bekasi, Sahat ...
Read More »Tag Archives: satpol pp
Mendagri Dorong Keterlibatan Pol PP dalam Komunitas Intelejen Daerah
CIREBON – Wakil Gubernur Jawa Barat sebagai Inspektur Upacara pada peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) ke – 67 dan Satuan Perlindungan Masyarakat Ke-55 Tahun 2017 mengatakan, dalam usianya yang semakin matang, sesuai arahan Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo, Satpol PP didorong keterlibatannya dalam Komunitas Intelejen Daerah, supaya informasi-informasi dapat direspon secara cepat dan tepat.
Read More »Satpol PP Kabupaten Cirebon Lakukan Koordinasi Lintas Wilayah
CIREBON – Menanggulangi hal yang membuat miss komunikasi antar perbatasan. Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Cirebon menggelar rapat tahunan yaitu rapat koordinasi terkait dengan peningkatan ketertiban umum dan ketentraman masyarakat di wilayah perbatasan Kabupaten Cirebon tahun 2016 disalah satu hotel di wilayah Kedawung Kabupaten Cirebon, Selasa (27/12/2016) malam. Rapat koordinasi Satpol PP Kabupaten Cirebon dengan Satpol PP perbatasan ...
Read More »Siap-siap! Tokma Bakal Disegel Satpol PP, Kalau…
KARAWANG – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Karawang, memberi deadline kepada Tokma untuk melengkapi izinnya dalam 14 hari kerja. Pasalnya, jika belum melengkapi izinnya maka toko modern serba ada itu akan disegel. “Kami baru memberikan peringatan dan menempeli stempel dan spanduk belum melengkapi izin saja pada Tokma, tapi aktivitasnya masih berjalan. Jika sampai 14 hari kerja belum melengkapi perizinanya ...
Read More »Buntut Protes Warga Gembongan, Satpol PP Hentikan Pembangunan Tower Bodong
CIREBON – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Cirebon akhirnya mengehentikan pekerjaan pembangunan tower Telkomsel/Indosat yang dilakukan oleh PT. Komet Infra Nusantara di Desa Gembongan, Kecamatan Babakan, Kabupaten Cirebon (6/9/2016). Sebelumnya, warga setempat protes karena pihak penyelenggara pembangunan tower tersebut tidak melakukan sosialisasi kepada warga sekitar. Pihak Satpol PP Cirebon yang diwakili Darta, selaku Kasi Pengawasan Perda mengatakan bahwa pembangunan tower ...
Read More »Oknum Satpol PP Karawang Tabrak Lari Warga
KARAWANG – Oknum Satpol PP Kabupaten Karawang tabrak lari seorang warga, Jumat (12/8/2016). Peristiwa terjadi tepat di depan kantor Lurah Karawang Wetan, sekitar jam 08.15 WIB. Akibat kejadian itu, korban yang bernama Abdul Azis (25), warga Cinangoh Barat II, Karawang Wetan Kecamatan Karawang Timur menderita luka ringan dan sepeda motornya rusak. “Saat itu saya lagi berada di pinggir. Motor saya ...
Read More »Idih…Mau Lebaran, Ormas dan Satpol PP di Kota Bekasi Minta Japrem ke Pengusaha
BEKASI – Moment lebaran Idul Fitri rupanya dimanfaatkan sejumlah instansi dan organinsasi untuk meraup keuntungan. Seperti yang terjadi di Kota Bekasi, sejumlah organisasi masyarakat (Ormas) sampai lembaga pemerintahan, ramai-ramai meminta THR kepada pengusaha. Dalih mereka ialah meminta partisipasi para pengusaha untuk pengamanan pada saat lebaran nanti.
Read More »Satpol PP Tebas Reklame Bodong di Pantura Cirebon
CIREBON – Satpol PP kabupaten Cirebon tebas sebuah reklame/bilboard jenis bando berukuran 20×15 meter yang membentang di jalur Pantura Plered Kabupaten Cirebon, Senin (16/5/2016) malam. Hal itu dilakukan lantaran reklame tersebut tidak mengantongi izin mendirikan bangunan (IMB) serta tidak membayarkan pajak reklame selama 2 tahun.
Read More »Bodong! Pabrik Plastik Sintesis di Kabupaten Cirebon Disegel Satpol PP
CIREBON – Pabrik plastik sintesis PT. Korin Technomic Desa Lurah Kecamatan Plumbon disegel Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Cirebon (Satpol PP), Senin (4/4/2016). Pabrik plastik sintetis PT. Korin tersebut sudah beroperasi kurang lebih satu bulan tetapi belum mengantongi izin dari Badan Pelayanan Perizinan Terpadu (BPPT).
Read More »Panambahan Personil Satpol PP Kabupaten Cirebon Hanya Wacana
CIREBON – Wacana penambahan anggota di Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Cirebon. tidak akan terlaksana di tahun 2016. Pasalnya pada saat kepemimpinan terdahulu di tahun 2015 lalu tidak menganggarkan untuk perekrutan honorer di tahun 2016 ini.
Read More »