Home » Tag Archives: ketua P2TP2A

Tag Archives: ketua P2TP2A

Netty: Perempuan dan Anak Prioritas Penanganan Pengungsi Rohingya

Netty: Perempuan dan Anak Prioritas Penanganan Pengungsi Rohingya BANDUNG – Ketua Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak (P2TP2A) Jabar, Netty Prasetiyani, mengungkapkan bahwa penanganan pengungsi Rohingya idealnya memprioritaskan pemulihan trauma perempuan dan anak. Hal ini untuk meminimalisasi terjadinya kejahatan lainnya, seperti human trafficking. “Jika terjadi konflik baik kecil ataupun besar, horizontal maupun vertikal maka dapat dipastikan perempuan, anak, dan ...

Read More »

Perkelahian Siswa SD Berujung Maut, Netty Angkat Bicara

Perkelahian Siswa SD Berujung Maut, Netty Angkat Bicara BANDUNG – Ketua Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak (P2TP2A) Provinsi Jawa Barat Netty Heryawan mengaku prihatin atas peristiwa meninggalnya siswa kelas 2 SD yang diduga bertikai dengan teman sekelasnya di Sekolah Dasar Negeri (SDN) Longkewang, Kecamatan Cicantayan, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat pada Selasa (8/8/2017) kemarin. Netty mengungkapkan bahwa hingga saat ...

Read More »

Marak Kasus Bunuh Diri, Netty Ingatkan Pentingnya Interaksi Dalam Keluarga

Marak Kasus Bunuh Diri, Netty Ingatkan Pentingnya Interaksi Dalam Keluarga BANDUNG – Maraknya permasalahan sosial yang ada di masyarakat tentunya sangat memprihatinkan. Terlebih tindak kekerasan yang menimpa anak-anak baik fisik, psikis dan seksual. Ditambah saat ini yang membetot perhatian tentang kasus bunuh diri, bukan saja dilakukan oleh dewasa namun sekarang tidak segan dilakukan anak-anak. Ketua Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan ...

Read More »