BEKASI – Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, hadir mendampingi Presiden RI Joko Widodo, pada Peringatan Hari Disabilitas Internasional (HDI) 2018, di Pelataran Mall Summarecon Kota Bekasi, Senin (03/11/18). Tema Internasional HDI tahun 2018 adalah “Empowering Persons With Disabilities and Ensuring Inclusiveness and Equality”. Sementara di Tanah Air, tema ini diejawantahkan dalam tema nasional “Indonesia Inklusi dan Ramah Disabilitas”. Dengan agenda ...
Read More »