Home » Bogor (page 4)

Bogor

Pemerhati Lingkungan Soroti Pembuangan Limbah Milik PT. BPM

KAB. BOGOR – Komunitas Lingkungan Jaga Wahana Praha (Jagwaja) menyoroti dumping atau pembuangan limbah B3 di Jalan Raya Narogong KM 14, 5 Desa Limusnunggal Kecamatan Cileungsi Kabupaten Bogor. Ketua Jagwaja Firmanto Hanggoro mengungkapkan, Dumping limbah B3 milik PT Baja Perkasa Multiguna itu cukup membahayakan lingkungan. Dumping di media tanah dapat mencemari tanah dan air dalam rentan waktu yang panjang. Sebab, ...

Read More »

JQR Kebut Herd Immunity Lewat Vaksinasi Bareng Eiger & Korem 061 Di Bogor

BOGOR – Pemerintah Provinsi Jawa Barat terus mengejar target vaksinasi untuk 37 juta warganya sampai Desember 2021 ini. Dalam rangka upaya percepatan tersebut, Jabar Quick Response bersama PT. Eigerindo MPI dan Korem 061 Surya Kencana menggelar vaksinasi di Desa Sukagalih, Kecamatan Megamendung, Kabupaten Bogor. Gelaran vaksinasi ini merupakan bagian dari rangkaian acara peresmian peletakan batu pertama Eiger Adventure Land yang ...

Read More »

Jabar Bakal Punya Jembatan Gantung Terpanjang di Dunia

KAB BOGOR – Jawa Barat akan memiliki jembatan gantung terpanjang di dunia. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno melakukan peletakan batu pertama pembangunan kawasan ekowisata Eiger Adventure Land (EAL) di Kecamatan Megamendung, Kabupaten Bogor, Minggu (17/10/2021). Rencananya EAL dibuka untuk umum pada 2023 menghadirkan beberapa ikonik landmark salah satunya adalah jembatan gantung. Selain itu akan hadir juga kereta gantung ...

Read More »

Bogor Targetkan Vaksinasi 4,2 Juta Warganya Selesai Desember

KAB BOGOR – Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil meninjau pelaksanaan vaksinasi massal COVID-19 dengan 10.000 dosis di Jonggol, Kabupaten Bogor. Gubernur Ridwan Kamil menargetkan 4,2 juta warga Kabupaten Bogor divaksin akhir Desember 2021, yang merupakan bagian dari kampanye 37 juta warga Jabar divaksin untuk mencapai kekebalan komunal (herd immunity). “Target dari Kabupaten Bogor juga Jawa Barat adalah bulan Desember. Sebanyak ...

Read More »

Situ Gede Mulai Dibangun

KOTA BOGOR – Pemda Prov Jabar – Pemkot Bogor mulai membangun Situ Gede ditandai peletakan batu pertama (groundbreaking), Kamis (12/8/2021). Revitalisasi Situ Gede yang terletak di Kecamatan Bogor Barat masuk menjadi rencana strategis Pemkot Bogor sejak 2019 yang pendanaannya dibantu dari APBD Provinsi Jawa Barat. “Di samping sebagai recharge air tanah, Situ Gede juga tempat keanekaragaman ekosistem hayati, indikator kelestarian ...

Read More »

Pangdam III/Siliwangi Bersama Menhub Tinjau Serbuan Vaksinasi Di Bogor

BOGOR – Pangdam III/Siliwangi Mayjen TNI Nugroho Budi Wiryanto bersama Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi meninjau pelaksanaan serbuan vaksinasi di Kampus Pusat Pengembangan SDM Aparatur Perhubungan (PPSDMAP) Semplak Kab. Bogor, Sabtu (7/8/2021). Serbuan Vaksinasi Covid-19 ini merupakan kerja sama Kementerian Perhubungan dengan TNI AD yang direncanakan pelaksanaan berlangsung dari tanggal 7 sampai dengan 8 Agustus 2021. Program serbuan vaksinasi ini ...

Read More »

BPBD Jabar – Pemkab Bogor Buat Sentra Vaksin

KOTA BANDUNG – BPBD Provinsi Jawa Barat bersama Pemkab Bogor membuat sentra- sentra vaksinasi berbasis kecamatan guna mempercepat vaksinasi dan mencapai kekebalan kelompok (herd immunity). Menurut Kepala Pelaksana BPBD Provinsi Jawa Barat Dani Ramdan, vaksinasi digelar tiga kali yakni 26 dan 28 Juli 2021, serta 2 Agustus 2021. Ada 10 kecamatan masing-masing tergetnya 3.000 orang atau total 30.000 orang sekali ...

Read More »

Gubernur Dampingi Presiden Lihat Vaksinasi Massal di Stasiun dan Lapangan Bola

KAB BOGOR – Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mendampingi Presiden Joko Widodo melihat langsung vaksinasi massal di Stadion Pakansari Kabupaten Bogor, Kamis (17/6/2021). Vaksinasi massal ini dikhususkan untuk masyarakat umum berisiko tinggi, difabel, dan pelaku usaha pariwisata. Gubernur bersama Presiden meninjau beberapa stan dari mulai pendaftaran, pemeriksaan hingga penyuntikan. Kemudian menggelar telekonferensi dengan beberapa rumah sakit dan puskesmas di Kabupaten ...

Read More »

Resmikan Creative Centre, Gub Jabar Titip Ini Ke Pemuda Bogor

KOTA BOGOR – Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil meresmikan Creative Centre Kota Bogor, Selasa (25/5/2021). Gedung yang bertempat di bekas kantor Badan Koordinator Wilayah (Bakorwil) Jabar tersebut diharapkan dapat menjadi ruang bagi pemuda Kota Bogor untuk berkreasi dan beraktivitas. “Sekarang kita fasilitasi di sebuah tempat tanah milik provinsi di Kota Bogor untuk dijadikan tempat mengekspresikan dan mentransformasi karya menjadi ...

Read More »

KIPI Jabar Pastikan Dugaan Kasus Guru Sukabumi Akibat Vaksin Tak Terbukti

KOTA BANDUNG – Komite Daerah (Komda) Kejadian Ikutan Pasca Imunisasi (KIPI) Jawa Barat memastikan dugaan KIPI berat usai menerima vaksinasi COVID-19 terhadap SA (31) seorang guru SMA di Kabupaten Sukabumi tidak terbukti berhubungan dengan vaksin. SA didiagnosa menderita Guillain-Barre Syndrome atau GBS yang merupakan penyakit saraf yang jarang ditemukan. Untuk diketahui, SA alami penglihatan yang buram usai 12 jam mendapatkan ...

Read More »